Masakan Tradisional Sup Ikan Nila

Masakan Tradisional Sup Ikan Nila - Hai Kak, Masak apa hari ini? Resep masakan terbaru dari Resep Caca, kali ini adalah : Masakan Tradisional Sup Ikan Nila, resep ini mudah sekali di praktekkan karena bahan-bahan yang dipergunakan dalam masakan ini bisa dibeli di pasar atau supermarekt terdekat.

Resep : Masakan Tradisional Sup Ikan Nila
Kategori : ,


Sebelum membaca Masakan Tradisional Sup Ikan Nila Munngkin Kakak tertarik dengan resep lain yang udah caca posting sebelumnya:

Masakan Tradisional Sup Ikan Nila

Masakan Tradisional Sup Ikan Nila - Mengenal berbagai macam sup yang ada di Indonesia sebagai kekayaan kasanah kuliner tradisional tentunya tidak akan habis. Banyak sekali menu resep sup yang ada di  negara kita dan tentunya menawarkan variasi kelezatan masing-masing. Hampir tiap tempat punya menu olahan masakan ini. Olahan Sup Ikan ini hanyalah salah satu dari sekian banyak sup tradisional nusantara yang ada, dan menurut kami, menu masakan ini menawarkan sesuatu yang berbeda serta bisa dilakukan di rumah anda.
Silahkan simak tips di bawah ini!

Sup Ikan
Sup Ikan
BAHAN
  • 3 buah ikan nila, diambil dagingnya, iris miring
  • 1 sendok teh air jeruk npis
  • 1/2 sendok teh garam
  • 1500 ml air
  • 1 sendok makan ebi, sangrai lalu haluskan
  • 3 buah tomat hijau, potong-potong
  • 2 sendok makan  bawang merah goreng, diremas halus
  • 4 sendok teh garam
  • 1/4 sendok teh merica bubuk
  • 1/2 sendok teh gula pasir
  • 75 gr sawi asin, cuci bersih lalu potong-potong
  • 1/2 sendok teh kecap ikan
  • 2 tangkai kemangi, petiki
CARA MEMBUAT
  • Lumuri ikan dengan jeruk nipis dan garam, lalu diamkan/sisihkan.
  • Rebus air, ebi, tomat hijau, bawang merah goreng, garam dan merica bubuk sampai mendidik dan bau harum.
  • Masukkan daging ikan nila, masak sampai berubah warna lalu tambahkan sawi asin dan kecap ikan. Masak sampai matang dan mendidih.
  • Tambahkan daun kemangi. Aduk rata.
  • Sajikan hangat.

Gimana Kak? kayakanya gampang kan? yuk kita cobain Masakan Tradisional Sup Ikan Nila buat orang-orang yang kita sayangi. Oh ya, kalau menurut Kakak resep ini mudah dipraktekkan, jangan lupa bantu dishare ya..! biar Caca semangat update Blognya. Nantikan resep selanjutnya ya Kak!
Previous
Next Post »