Cara Membuat Kerupuk Pangsit

Cara Membuat Kerupuk Pangsit - Hai Kak, Masak apa hari ini? Resep masakan terbaru dari Resep Caca, kali ini adalah : Cara Membuat Kerupuk Pangsit, resep ini mudah sekali di praktekkan karena bahan-bahan yang dipergunakan dalam masakan ini bisa dibeli di pasar atau supermarekt terdekat.

Resep : Cara Membuat Kerupuk Pangsit
Kategori :


Sebelum membaca Cara Membuat Kerupuk Pangsit Munngkin Kakak tertarik dengan resep lain yang udah caca posting sebelumnya:

Cara Membuat Kerupuk Pangsit

Cara Membuat Kerupuk Pangsit - Keripik pangsit adalah kerupuk yang enak , renyah dan nikmat sekali sebagai cemilan. selain cocok buat cemilan , kerupuk pangsit ini juga cocok untuk teman makan bakso , mie ayam , batagor atau lainnya. bahkan banyak yang menjadikan keripik pangsit sebagai pelengkap sajian bakso , mie ayam dan batagor , memang cocok banget sih. soalnya dengan keripik ini maka sajian akan semakin nikmat.
Cara Membuat Kerupuk Pangsit
 Kerupuk Pangsit
Selain sebagai pelengkap sajian diatas , enak juga di cemil dengan tambahan sambal tomat pedas , cobain saja , dijamin akan membuat anda ketagihan. trus bagaimana jika ingin menikmati kerupuk pangsit ini ? tentu saja anda bisa memilih antara membeli atau membuat sendiri. kalau membeli kalian bisa membeli di pasar atau toko jajanan, tapi kalau kalian tidak bisa menemukan tempat yang jual kerupuk pangsit ini di sekitar tempat kalian. sebaiknya kalian membuat sendiri , soal resep tenang , kokimganteng akan memberitahu kalian resep kerupuk pangsit yang enak banget dan mudah dibuat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan juga sederhana dan mudah di cari. bahan dasar seperti tepung terigu , tepung maizena , telur , garam , gula , dan bahan lain. untuk selengkapnya bisa kalian baca resepnya

Bahan membuat kerupuk pangsit :

  • tepung terigu 250 gram
  • tepung maizena 20 gram
  • telur ayam sebanyak 1 butir
  • garam sebanyak 3/4 sendok teh
  • gula pasir 1/4 sendok teh
  • daun bawang polong sebanyak 1 batang. iris halus
  • baking powder setengah sendok teh
  • penyedap rasa setengah sendok teh
  • air bersih 100 ml
  • minyak goreng untuk menggoreng

Cara Membuat Keripik Pangsit Goreng Renyah

  • siapkan 1 wadah untuk wadah adonan.
  • masukan semua bahan kecuali minyak goreng. ke wadah. aduk sampai tercampur rata.  kemudian uleni adonan sampai kalis.
  • kemudian tipiskan adonan dengan cara digiling. kemudian potong adonan yang sudah digiling sesuai selera.
  • siapkan wajan penggorengan, panaskan minyak.
  • goreng adonan yang sudah tipis tadi sampai matang tandanya berwarna kuning kecoklatan.
  • ingat jangan sampai gosong.
  • tiriskan sampai minyak berukurang.
  • dinginkan. kemudian siap di simpan dalam wadah. nikmati kapan saja bersama keluarga.
  • anda juga bisa menaburi kerupuk dengan bumbu balado agar semakin nikmat.
  • sesuai selera saja.
  • baca juga Cara membuat Kerupuk Wortel
Selamat mencoba .untuk hasil yang bagus , ikuti petunjuk dengan teliti. semoga resep kerupuk pangsit ini bermanfaat bagi anda.
Gimana Kak? kayakanya gampang kan? yuk kita cobain Cara Membuat Kerupuk Pangsit buat orang-orang yang kita sayangi. Oh ya, kalau menurut Kakak resep ini mudah dipraktekkan, jangan lupa bantu dishare ya..! biar Caca semangat update Blognya. Nantikan resep selanjutnya ya Kak!
Previous
Next Post »